Bismillahirrahmanirrahim,
Ananda yang baik pada hari ini kita kembali belajar kimia kelas X Semster 2.
kita akan melanjutkan Pembelajaran yang kemarin tentang larutan elektrolit dan non elektrolit.
Kali ini kita akan melakukan percobaan virtual terkait dengan larutan elektrolit dan nonelektrolit.
setelah ananda melihat percobaanya ananda akan mengerjakan soal yang ditugaskan di bawahnya
Tapi sebelumnya jangan lupa Ananda mengabsen terlebih dahulu pada :
Berikut Materi Percobaan larutan elektrolit dan non elektrolit :
Tugas yang harus dikerjakan Soalnya ditulis di buku catatan, dikerjakan, dan diupload:
di KUMPUL TUGAS KIMIA
1. Jelakan Perbedaan antara Larutan elektrolit kuat, larutan elektrolit lemah dan Nonelektrolit!
2. Bagaimana Ciri elektrolit kuat? Mengapa!
3. Tuliskan Contoh Senyawa yang termasuk elektrolit kuat!
4. Bagaimana Ciri Larutan elektrolit lemah? Mengapa!
5. Tuliskan contoh senyawa yang termasuk elektrolit lemah!
6. Bagaimana ciri Larutan nonelektrolit?mengapa
7. Tuliskan contoh senyawa nonelektrolit
8. Berikut senyawa yang dipakai dalam percobaan di atas coba kamu kelompokan mana yang termasuk elektrolit lemah, elektrolit kuat, dan non elektrolit!
a. Garam
b. Urea
c. Natrium hidroksida
d. Glukosa
e. Asam Klorida
f. Asam Hipoklorat
g. Asam Asetat